Jumat, 04 September 2009

Harga ketukan pada notasi drum

Seperti alat musik lain, not balok pada drum juga menggunakan garis paranada dan beberapa simbol-simbol standar. Tetapi pada not drum terdapat beberapa simbol not yang tidak terdapat pada not pada alat musik lain seperti pada gambar di bawah


Setiap simbol not dan tanda istirahat mempunyai nama dan nilai, seperti Not Penuh (Whole Note) yang nilainya 4 ketuk, Not 1/2 yang nilainya 2 ketuk dan seterusnya. Tetapi pada drum, Not Penuh dan Not 1/2 sangat jarang digunakan karena drum tidak memiliki sustain yang panjang. Nilai pada not dan tanda istirahat dapat dilihat pada gambar berikut :


Whole note ( Not Penuh) Nilai 4 ketuk





Half Note (Not Setengah) Nilai 2 ketuk





Quarter Note (Not Seperempat) Nilai 1 Ketuk





Eighth Note (Not Seperdelapan) Nilai setengah ketuk




Sixteenth Note (Not Seperenambelas Nilai seperempat ketuk






Whole note ( Not Penuh) Nilai 4 ketuk





Half Note (Not Setengah) Nilai 2 ketuk




Quarter Note (Not Seperempat) Nilai 1 Ketuk




Eighth Note (Not Seperdelapan) Nilai setengah ketuk




Sixteenth Note (Not Seperenambelas Nilai seperempat ketuk


Saya kira dasar-dasar nilai not dan rest cukup sekian jilka pertanyaan atau koreksi mohon komentarnya…

Tidak ada komentar:

Posting Komentar